Pemikiran Al-Zamakhshari tentang Qira’at pada QS. Al Fatihah
Tinjauan Tafsir Al-Kashaf
DOI:
https://doi.org/10.55623/au.v4i1.147Keywords:
al-Zamakhshari>, Tafsir Al-Kasha>f, Qira’at, al FatihahAbstract
Artikel ini membahas tentang ragam qira’at pada surah al Fatihah dalam Tafsir al-Kashaf karya Abu al-Qasim Mahmud bin Muhammad bin ‘Umar al-Zamakhshari. Kajian ini dilakukan untuk melihat sejauh mana pengaruh qira’at terhadap produk tafsir dan pandangan al-Zamakhshari terhadap kajian ilmu qira’at. Artikel ini merupakan jenis penelitian kepustakaan (library research) dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa, pertama perbedaan qira’at juga dapat mempengaruhi terhadap penafsiran, atau istimbat hukum, walaupun tidak keseluruhannya. Kedua, perhatian al-Zamakhshari terhadap qira’at cukup besar. Hal ini dibuktikan hampir semua ayat dalam surah al Fatihah dijabarkan ragam qira’atnya. Walaupun tampak terdapat kelemahan, yaitu seringkali al-Zamakhshari tidak manyandarkan qira’at pada perawi. Dan tampak pula al-Zamakhshari lebih fokus dan tertarik pada analisis kebahasaannya dibandingkan periwayatannya. Implikasi perbedaan qira’at memberikan ruang penafsiran yang terbuka, sehingga seringkali setiap qira’at yang berbeda menjadikan kalimat multitafsir.Artikel ini membahas tentang ragam qira’at pada surah al Fatihah dalam Tafsir al-Kashaf karya Abu al-Qasim Mahmud bin Muhammad bin ‘Umar al-Zamakhshari. Kajian ini dilakukan untuk melihat sejauh mana pengaruh qira’at terhadap produk tafsir dan pandangan al-Zamakhshari terhadap kajian ilmu qira’at. Artikel ini merupakan jenis penelitian kepustakaan (library research) dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa, pertama perbedaan qira’at juga dapat mempengaruhi terhadap penafsiran, atau istimbat hukum, walaupun tidak keseluruhannya. Kedua, perhatian al-Zamakhshari terhadap qira’at cukup besar. Hal ini dibuktikan hampir semua ayat dalam surah al Fatihah dijabarkan ragam qira’atnya. Walaupun tampak terdapat kelemahan, yaitu seringkali al-Zamakhshari tidak manyandarkan qira’at pada perawi. Dan tampak pula al-Zamakhshari lebih fokus dan tertarik pada analisis kebahasaannya dibandingkan periwayatannya. Implikasi perbedaan qira’at memberikan ruang penafsiran yang terbuka, sehingga seringkali setiap qira’at yang berbeda menjadikan kalimat multitafsir.
Downloads
References
Alfiyah, Avif. 2018. “Kajian Kitab Al Kasyaf Karya Zamakhsyari.” Al Furqan: Jurnal Ilmu Al Quran Dan Tafsir 1(1):56–65.
al-Dhahabi>, Muh}mmad H}usain. t.t. al-Tafsi>r wa Mufassiru>n. Vol. 1. Kairo: Maktabah Wahbah.
Fathoni, Hanif. 2013. “Pembentukan Kata Dalam Bahasa Arab (Sebuah Analisis Morfologis ‘K-T-B’).” At-Ta’dib 8(1).
al-Hamawi>, Shiha>b al-Di>n ibn ‘Abdullah Yaqut. t.t. Mu’jam al-Bulda>n. Bairut: Dar al-Sadir.
Hariyanto, Budi. 2016. “Kajian Tafsir Al-Kashshaf Karya Al-Zamakhshari.” HUMANISTIKA : Jurnal Keislaman 2(2):245–59. doi: 10.36835/humanistika.v2i2.145.
Irham, Muhammad. 2020. “IMPLIKASI PERBEDAAN QIRAAT TERHADAP PENAFSIRAN ALQURAN.” Al-Bayan: Jurnal Studi Ilmu Al- Qur’an dan Tafsir 5(1):54–61.
al-Juwayni, Must}afa> al-S}awi>. t.t. Manhaj al-Zamakhshari> fi> Tafsi>r al-Qur’a>n. Mesir: Dar al-Ma’a>rif.
Kasimun. 2018. Fikih Shalat Empat Madzhab. Jakarta: Elex Media Komputindo.
Manshur, Abdul Qadir Muhammad. 2019. Panduan Shalat an-Nisaa Menurut Empat Mazhab. Jakarta: Republika Penerbit.
Mulyaden, Asep, Muhammad Zainul Hilmi, dan Badruzzaman M. Yunus. 2022. “Manhaj Tafsir Al-Kasyaf Karya Al-Zamakhsyari.” Jurnal Iman Dan Spiritualitas 2(1):85–90. doi: 10.15575/jis.v2i1.16492.
Murrad, Mustafa. 2009. Kisah Hidup Utsman ibn Affan. Jakarta: Serambi Ilmu Semesta.
Muslimin, Muslimin. 2015. “URGENSI MEMAHAMI QIRA�AT DALAM AL-QUR�AN DAN SEJARAH PERKEMBANGANNYA.” Tribakti: Jurnal Pemikiran Keislaman 26(2):247–63. doi: 10.33367/tribakti.v26i2.217.
Nengsih, Desri. 2020. “AHRUF SAB’AH DAN QIRO’AT SAB’AH SEBAGAI DISIPLIN ILMU ALQURAN.” Al-Tadabbur: Jurnal Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir 5(01):19–40. doi: 10.30868/at.v5i01.757.
al-Zamakhshari>, Abu> al-Qa>sim Mahmu>d ibn Umar. 2009. Tafsi>r al-Kasha>f ‘ an Haqa>’iq al-Tanzi>l wa ‘Uyu>n al-Aqa>wil fi> Wuju>h al-Ta’wi>l. Vol. 1. Libanon: Dar al-Ma’rifah.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Solehodin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.