Analisis Teori Situasional dalam Meningkatkan Efektivitas Pemimpin
DOI:
https://doi.org/10.55623/au.v5i2.374Keywords:
Kepemimpinan Efektif, Teori Situasional, Gaya Kepemimpinan, Kematangan PengikutAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan Teori Situasional dalam meningkatkan efektivitas kepemimpinan di berbagai lingkungan organisasi. Teori Situasional, yang diperkenalkan oleh Hersey dan Blanchard, menekankan fleksibilitas pemimpin dalam menyesuaikan gaya kepemimpinan berdasarkan tingkat kematangan pengikut dan tuntutan situasi yang dihadapi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif melalui studi kasus pada beberapa organisasi pendidikan dan perusahaan di Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fleksibilitas gaya kepemimpinan, seperti kemampuan pemimpin untuk beralih dari gaya memberitahu (telling), menjual (selling), melibatkan (participating), hingga mendelegasikan (delegating), memiliki pengaruh signifikan terhadap produktivitas, motivasi, dan efektivitas komunikasi dalam tim. Meski demikian, ditemukan beberapa tantangan dalam penerapan Teori Situasional, seperti resistensi dari anggota tim, kurangnya pemahaman pemimpin terkait penilaian kematangan pengikut, dan dinamika situasi kerja yang berubah-ubah. Secara keseluruhan, penelitian ini menegaskan bahwa kepemimpinan yang adaptif dan situasional berperan penting dalam mencapai tujuan organisasi serta meningkatkan efektivitas kerja dalam tim.
Downloads
References
Ananda, M. A. S. (2022). Determinasi Produktivitas Kerja: Flexible Working Space, Transformational Leadership, Dan Organizational Culture (Literature Review Manajemen Sumber Daya Manusia). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 337–349.
Erfan, M. (2024). Strategi Pengembangan Kepemimpinan Inovatif Untuk Tenaga Kerja Pasca-Pandemi. Economics and Digital Business Review, 5(2), 811–822.
Fadri, Z., & Fil, S. (2024). PERENCANAAN STRATEGIS. Manajemen Dan Kepemimpinan, 42.
Hermawan, I., & Pd, M. (2019). Metodologi penelitian pendidikan (kualitatif, kuantitatif dan mixed method). Hidayatul Quran.
Hersey, P., & Blanchard, K. H. (1969). Life cycle theory of leadership. Training & Development Journal.
Iswahyudi, M. S., Munizu, M., Muktamar, A., Badruddin, S., Suryani, L., Kustanti, R., Dewi, L. P., Januaripin, M., Dewi, A. R., & Munawar, A. (2023). Kepemimpinan Organisasi: Teori Dan Praktik. PT. Green Pustaka Indonesia.
Muizu, W. O. Z., Kaltum, U., & Sule, E. T. (2019). Pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja karyawan. Perwira-Jurnal Pendidikan Kewirausahaan Indonesia, 2(1), 70–78. DOI: https://doi.org/10.21632/perwira.2.1.70-78
Muktamar, A., & Ramadani, T. F. (2023). Pengambilan keputusan dalam kepemimpinan. Journal Of International Multidisciplinary Research, 1(2), 1141–1158.
Nurfajriani, W. V., Ilhami, M. W., Mahendra, A., Afgani, M. W., & Sirodj, R. A. (2024). Triangulasi Data Dalam Analisis Data Kualitatif. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 10(17), 826–833.
Palupi, N. W. I. (2024). Menggali Teori dan Efektivitas Gaya Kepemimpinan bagi Generasi Milenial. Jurnal Akuntansi, Manajemen Dan Ilmu Ekonomi (Jasmien), 5(01), 158–166.
Ramadani, T. F., Ahmad, A., Marcellah, A., & Muktamar, A. (2024). Eksplorasi Konsep dan Model Kepemimpinan dalam Manajemen Strategik. Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research, 2(2), 243–264. DOI: https://doi.org/10.69693/ijim.v2i2.135
Rifauddin, M., Munardji, M., Halida, A. N., & Kholis, N. (2020). Gaya kepemimpinan transformasional dan situasional di perpustakaan akademik. Berkala Ilmu Perpustakaan Dan Informasi, 16(2), 184–197. DOI: https://doi.org/10.22146/bip.v16i2.36
Siagian, H. M., Lubis, M. J., & Darwin, D. (2022). Penerapan Gaya Kepemimpinan Situasional Kepala Sekolah SD Swasta. Jurnal Basicedu, 6(3), 3821–3829. DOI: https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2747
Soliha, E., & Hersugondo, H. (2008). Kepemimpinan yang efektif dan perubahan organisasi. Fokus Ekonomi, 7(2), 24400.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Muslimatul Hairiah, Muhammad Labib, Hasyim Asy`ari

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.